Product

Limit Swicth Pan Feeder

Limit switch (saklar pembatas) adalah saklar atau perangkat elektromekanis yang mempunyai tuas aktuator sebagai pengubah posisi kontak terminal (dari Normally Open/ NO ke Close atau sebaliknya dari Normally Close/NC ke Open).

Posisi kontak akan berubah ketika tuas aktuator tersebut terdorong atau tertekan oleh suatu objek.
Sama halnya dengan saklar pada umumnya, limit switch juga hanya mempunyai 2 kondisi, yaitu menghubungkan atau memutuskan aliran arus listrik. Dengan kata lain hanya mempunyai kondisi ON atau Off.

Prinsip kerja Limit switch sama seperti saklar Push ON yaitu hanya akan menghubung pada saat katupnya ditekan pada batas penekanan tertentu yang telah di tentukan dan akan memutus saat katup tidak ditekan.

 

Notes :
1. Kami pastikan pengemasan dalam kondisi baik, aman, tidak rusak atau penyok selama proses pengiriman berlangsung.

2. Selama Proses pengiriman dapat terjadi hal-hal yang tidak diinginkan, diluar tanggung jawab Pengirim. Untuk menghindari resiko tersebut diharapkan Customer menggunakan asuransi pengiriman saat pembelian, segala bentuk kerusakan saat pengiriman diluar tanggung jawab Penjual.

3. Sebelum barang dikirim sudah di test dan dalam kondisi yang baik. Kerusakan dikarenakan kesalahan customer dalam penggunaan (salah instalasi, beban berlebih dari yang seharusnya, terkena air, listrik di lokasi tidak stabil, dan sebagainya) tidak dapat di klaim garansi
Untuk pengiriman JABODETABEK, atau menggunakan ekspedisi diluar platform online dapat menghubungi kami langsung

⁘ Ukuran : 5×3 cm, ketebalan 2 cm
⁘ Berat : 35g
⁘ Bahan : Nylon, stainless steel

#saklarpembatas #saklarpenghubung #saklarkandang #saklarpakanayam #saklarmakananayam #kandangayam #ternakayam #kandangternak #kandang #alatternak #feederhewan

Scroll to Top